7 Film Korea Kolosal yang Penuh Adegan Hot dan Sadis
03 Agustus 2020 by Trifena PutriFilm Semi Korea Kolosal yang Identik dengan Kerajaan
Kepopuleran film Korea kerajaan di kalangan penikmat film dunia, nggak kalah dengan serial dramanya yang sering muncul di televisi. Beberapa judul film kolosal terbaik, bahkan bisa masuk nominasi festival film bergengsi di kancah internasional.
Sering diidentikan dengan kisah kerajaan, definisi film kolosal adalah yang proses produksinya melibatkan banyak orang meski hanya jadi figuran. Biasanya, di film Korea kerajaan ada adegan perang. Sehingga, nggak heran kalau film kolosal lebih sering mengangkat tema sejarah.
7 Film Kolosal Korea Khusus Dewasa
Dari ratusan film kolosal Korea yang pernah tayang di layar lebar, berikut deretan film semi Korea terbaik yang punya adegan "hot" dan sadis. Kamu yang nggak punya nyali, mending nggak usah nonton daripada terbayang hingga ke alam mimpi.
The Treacherous (2015) menceritakan tentang raja super sadis
Film kerajaan Korea ini termasuk Film Korea hot kolosal ini mengangkat kisah seorang raja mesum dan semena-mena terhadap rakyatnya. Berlatar kerajaan Korea zaman dulu, raja ini secara membabi buta membunuh orang yang dianggap bertanggung jawab atas kematian ibunya.
Selain itu, ia juga tidak segan membunuh mereka yang berusaha menghalangi keinginannya. Termasuk dalam mengumpulkan gadis dari seluruh Korea untuk dijadikan istri. Film korea ini tidak hanya sadis dan berdarah-darah, tapi juga terdapat banyak adegan hot dan sangat vulgar yang hanya bisa ditonton oleh usia 18+ ya.
Baca Juga: Download Film Sub Indo
The Concubine (2012), kisah cinta segitiga antara selir dan pangeran
Salah satu film drama korea dewasa terbaik ini menceritakan kisah cinta segitiga antara selir dan para pangeran. Film kerajaan Korea ini ceritanya memang cukup sederhana, tapi alur yang bagus dan akting ciamik para pemainnya membuat film Korea dewasa ini recommended untuk ditonton.
Drama kerajaan Korea ini berlatar di Dinasti Joseon, seorang selir bernama Hwa Yeon diperebutkan oleh dua pria bernama Kwon Yoo dan Pangeran Sung Won. Kisah cinta yang rumit serta keinginan balas dendam Kwon Yoo, membuat film penuh adegan panas ini justru berakhir tragis. Film Korea romantis ini juga harus ditonton oleh orang dengan usia 18+ ya.
A Frozen Flower (2008) penuh dengan adegan vulgar yang bikin panas dingin
Dibintangi aktris cantik tekenal Song Ji Hyo, film semi Korea terbaik yang berjudul A Frozen Flower ini menceritakan tentang raja homoseksual yang memiliki hubungan gelap dengan panglimanya. Karena tidak memiliki ketertarikan terhadap perempuan, tentu saja ia tidak bisa menghamili sang permaisuri.
Hal ini pun menjadi senjata bagi orang yang tidak suka dengan raja untuk melengserkan tahtanya. Sehingga dengan terpaksa raja menyuruh kekasih gay-nya alias sang panglima bersetubuh dengan permaisuri demi bisa mendapatkan penerus kerajaan. Film ini dipenuhi adegan hot, dan termasuk film Korea hot yang tidak boleh ditonton anak kecil. Tertarik untuk streaming film semi ini?
Link download film A Frozen Flower
Baca juga: Adegan Film Korea Paling Hot Sekaligus Bikin Baper
Masquerade (2012) berkisah tentang seorang raja yang mencari penggantinya
Masquerade masuk dalam daftar film Korea kolosal ini merupakan film panas korea dan juga sadis di dalamnya. Drama kerajaan Korea ini dibintangi oleh Lee Byung Hun, aktor terkenal ini harus memerankan karakter ganda saat syuting film berlatar kerajaan di era Dinasti Joseon.
Raja Gwanghae yang saat itu jadi pemimpin tertinggi memerintahkan untuk mencari seseorang yang mirip dengan dirinya. Hal ini dimaksudkan untuk menghindari ancaman pembunuhan, namun ternyata sang pengganti justru bisa memerintah kerajaan lebih baik dari dirinya. Film semi terbaik ini termasuk film korea 18+ tidak boleh ditonton anak kecil.
Baca juga : Nonton Drama Korea Sub Indo
The King and The Clown (2005), kisah badut istana yang ditangkap raja
Film Korea ini juga termasuk film panas yang seru karena ada unsur komedi di beberapa adegannya. Berkisah tentang dua badut istana yang terkenal seantero negeri karena sering membuat lelucon tentang Raja dan Ratu di Dinasti Joseon.
Meski mereka digemari masyarakat, tapi kisah hidupnya tidak selalu bahagia apalagi ketika mereka akhirnya ditangkap oleh kerajaan. Nasib mereka berada di ujung tanduk karena raja mengancam akan menghukum mati mereka jika lelucon yang mereka buat tidak bisa membuat raja tertawa.
The Servant (2010) menceritakan kisah cinta bangsawan dan pelayannya
Film drama korea dewasa ini menceritakan kisah seorang wanita bangsawan bernama Chun Hyang yang jatuh cinta pada pelayannya sendiri. Meski akhirnya dijodohkan dengan serorang pria kaya bernama Mong Ryong oleh ibunya, Chun Hyang tetap mencintai pelayannya dan memutuskan berhubungan diam-diam.
Mong Ryong akhirnya mengetahui hubungan istri dan pelayannya. Ia pun membuat sebuah rencana untuk menjebak mereka. Karena kepandaiannya membaca situasi, Chun Hyang dan pelayan tersebut selamat dari jebakan meski tidak hidup bahagia selamanya.
Link download film The Servant
Baca juga: Drama Korea Kim Jae Wook yang Memikat di Berbagai Genre Film
Untold Scandal (2003) yang penuh dengan adegan dewasa
Film semi Korea yang merupakan adaptasi novel Perancis berjudul Les Liasons Dangereuses ini termasuk dalam film dewasa yang di penuh adegan vulgar dan panas. Meski adaptasi dari novel, tapi film ini menggunakan latar era Dinasti Joseon yang berkisar pada abad ke-18.
Berpusat pada sosok Jo Won yang terkenal playboy dan suka main dengan perempuan cantik, ia juga senang bermain api dengan para madam kaya raya. Berkat akting dan alur yang bagus, film ini berhasil meraih berbagai penghargaan seperti Shanghai International Film Festival 2004 dan Golden Goblet Award.
Deretan daftar film semi Korea kolosal terbaik ini tentu saja tidak tayang di Indonesia karena punya banyak adegan seksual. Kamu yang merasa sudah cukup umur, bisa menontonnya melalui situs film Korea berbayar atau membeli keping DVD-nya jika penasaran.